16 Juli 2012

Jangan Gunakan HP saat Berkendara




Masih sering kita saksikan kebanyakan para pengendara sepeda motor menganggap remeh akan hal ini, dalam posisi berkendara mereka masih menyempatkan diri untuk mengutak-ngatik Handphone.
Tidakkah Saudara/i terpikir akan keselamatan?
Pada saat berkendara Dijalan raya kita sangat beresiko akan terjadinya kecelakaan lalu lintas.
Dalam keadaan seharusnya kita fokus menatap kedepan, jalanan dan pengendara lain. Kalau kita menggunakan hp saat berkendara maka secara otomatis pandangan kita akan terbagi-bagi sehingga akan menimbulkan resiko kecelakaan.

Semoga saja kita akan menyadari akan pentingnya berkosentrasi penuh untuk berkendara pada saat berkendara, karena Anda, Pengendara lain, kondisi jalan raya sangat berpengaruh pada keselamatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar